Terusir

Rama rama itu melintasi taman
Diam sebentar menyecap madu kembang
Gerimis mengusirnya
Lalu ia terbang ke ujung pelangi

Komentar